Hari Ini

Jadwal Piala Konfederasi Brazil 2013

Update Berita Sepakbola Terbaru hari ini Google 2013 mau berikan Jadwal Piala Konfederasi Brazil 2013, Buat Anda para pecinta Sepakbola, khusunya Fifa Konfederasi yang diadakan di benua Amerika Latin yaitu "Brazil". Berikut ini saya akan bagikan Jadwal Piala Konfederasi Brazil 2013 yang bisa Anda baca selengkapnya dibawah ini.


Oke sobat langsung saja Anda simak Jadwal Piala Konfederasi 2013 Di Brazil berikut ini :

Jadwal Piala Konfederasi Brazil Juni 2013

* Pembagian Group *

Grup A: Brazil, Italia, Mexico, Jepang

Grup B: Spanyol, Uruguay, Tahiti, Nigeria.

* Jadwal Piala Konfederasi Brazil 2013 *

Tanggal 15 Juni 2013

- Brazil VS Jepang

Tanggal 16 Juni 2013

- Mexico VS Italia

- Spanyol VS Uruguay

Tanggal 17 Juni 2013

- Tahiti VS Nigeria

Tanggal 19 Juni 2013

- Brazil VS Mexico

- Italia VS Jepang

Tanggal 20 Juni 2013

- Spanyol VS Tahiti

- Nigeria VS Uruguay

Tanggal 22 Juni 2013

- Jepang VS Mexico

- Italia VS Brazil

Tanggal 23 Juni 2013

- Nigeria VS Spanyol

- Uruguay VS Tahiti

Tanggal 26 Juni 2013

- Pemenang Grup A VS Runner-up Grup B

Tanggal 27 Juni 2013

- Pemenang Grup B VS Runner-up Group A

Tanggal 30 Juni 2013

- Partai Final Tempat Ketiga

- Partai Final

Berikut ini adalah Hasil Pertandingan Piala Konfederasi 2013 Di Brazil

Tanggal 15 Juni 2013
Brazil VS Jepang = 3 - 0 (Untuk Kemenangan Brazil)

Tanggal 16 Juni 2013
Mexico VS Italia = 1 - 2 (Untuk Kemenangan Italia)

Spanyol VS Uruguay = 2 - 1 (Untuk Kemenangan Spanyol)

Tanggal 17 Juni 2013
Tahiti VS Nigeria = 1 - 6 (Untuk Kemenangan Nigeria)

Tanggal 19 Juni 2013
Brazil VS Mexico = 2 - 0 (Untuk Kemenangan Brazil)

Italia VS Jepang = 4 - 3 (Untuk Kemenangan Italia)

Tanggal 20 Juni 2013
Spanyol VS Tahiti = 10 - 0 (Untuk Kemenangan Spanyol)

Nigeria VS Uruguay = 1 - 2 (Untuk Kemenangan Uruguay)

Tanggal 22 Juni 2013
Jepang VS Mexico = 1 - 2 (Untuk Kemenangan Mexico)

Italia VS Brazil = 2 - 4 (Untuk Kemenangan Brazil)

Tanggal 23 Juni 2013
Nigeria VS Spanyol = 0 - 3 (Untuk Kemenangan Spanyol)

Uruguay VS Tahiti = 8 - 0 (Untuk Kemenangan Uruguay)

Klasemen Grup A

1. Brazil = 9 Poin 3x Bertanding
2. Italia = 6 Poin 3x Bertanding
3. Mexico = 3 Poin 3x Bertanding
4. Jepang = 0 Poin 3x Bertanding

Klasemen Grup B

1. Spanyol = 9 Poin 3x Bertanding
2. Uruguay = 6 Poin 3x Bertanding
3. Nigeria = 3 Poin 3x Bertanding
4. Tahiti = 0 Poin 3x Bertanding

Partai Semi Final

Brazil Vs Uruguay = 2 - 1 (Untuk Kemenangan Brazil)

Spanyol Vs Italia = 0 - 0 (Spanyol Menang Adu Pinalti 7-6)

Perebutan Juara Ketiga

Uruguay Vs Italia = 2 - 2 (Italia Menang Adu Pinalti Dengan Agregat 4-5 Atas Uruguay)

Partai Final

Brazil Vs Spanyol = 3 - 0 (Untuk Kemenangan Brazil)

Juara Piala Konfederasi Brasil 2013 = *Brazil*

Runner Up = Spanyol

Juara Ke 3 = Italia

Congratulations buat Tim Samba Brasil yang berhasil meraih gelar juara piala konfederasi 2013 di rumah sendiri :)

Demikianlah info terbaru dari saya mengenai "Jadwal Piala Konfederasi Brazil 2013" semoga berguna dan bermanfaat untuk Anda yang belum punya jadwal piala konfederasi 2013 di brazil serta ajang Piala Dunia Brazil 2014.

"Jadwal Piala Konfederasi Brazil 2013" Was posted by 4:08 AM, under Informasi, Sport and permalink http://googel2013.blogspot.com/2013/06/jadwal-piala-konfederasi-brazil-2013.html.

Tinggalkan Komentar:

 

Jadwal Piala Konfederasi Brazil 2013 © Kabar Harian Terbaru 2016